Kamis, 26 Januari 2012

Cara Mencari dan Mengunduh Video Kedokteran di Internet

Di internet dengan mudah sekali kita bisa mendapatkan video kedokteran yang kita butuhkan, kita tinggal mencari dan mengunduhnya. Untuk dapat melakukannya syaratnya:
1. Komputer terkoneksi internet
2. Browser firefox, unduh firefox terbaru disini http://www.mozilla.org/en-US/firefox/new/
3. Add on firefox untuk mengunduh downthemall
Buka browser firefox
Tools > Add on > Get Add on> ketik downthemall

Yang diinstall: Downthemall, Downthemall Anticontainer dan Downthemall Scheduler

4. Add on firefox untuk mengunduh atau merubah format video easy youtube video downloader
Buka browser firefox
Tools > Add on > Get Add on> ketik easy youtube downloader

install

Setelah melakukan langkah-langkah di atas silahkan browser firefoxnya di restart (ditutup dan dibuka kembali).
Masuk ke http://www.youtube.com/
Pada kolom pencarian ketik video yang ingin kita cari, disini saya ingin mencari anatomy for beginners

Tekan enter, nanti ditampilkan video yang sesuai dengan kata kunci pencarian

Terlihat hasilnya, pilih video yang ingin anda tampilkan, misal disini saya pilih yang urutan ke 1


Klik pada tab Downloads, nanti ditampilkan pilihan, pilih salah satu:
flv --> menyimpan video dengan format flv
mp4 -->  menyimpan video dengan format mp4
mp3 --> hanya menyimpan audionya saja dengan format mp3
240p, 360p --> itu resolusi video, makin tinggi makin bagus


Pilih Downthemall


Simpan videonya dilokasi yang ditentukan, klik Start


Proses unduh pun dimulai, tunggu sampai selesai

Selamat mencoba !!!










0 komentar:

Posting Komentar